Rabu, 03 November 2010

Soal-soal untuk tes menjadi orang gila :)

========== Jawablah Pertanyaan Dibawah Ini ==========


01. Berapakah ulang tahun yang dimiliki seorang laki-laki biasa?
a. 17
b. 45
c. 1
d. 63
e. ga tau

02 Terdapat beberapa bulan yang memiliki tanggal 31, berapa banyak yang 28? (masehi)
a. 1
b. 3
c. 6
d. 12
e. ga tau juga

03. Pembagian 20 dengan 1/2 dan ditambah 10. Hasilnya adalah?
a. 10
b. 20
c. 30
d. 50
e. anda meragukan saya!?

04. Ayo ke kebun, ada 6 pohon pisang, kamu ambil saja 2, karena yang 2 sudah layu dan yang sudah berbuah ada 5. Hmm... aku yang belum berbuah saja. Oh tidak! sisanya dicuri tetangga.
Sisa tandan pisang yang kamu punya adalah?
a. 6
b. 2
c. 1
d. 0
e. pusing ah!

05. Urutan warna pelangi sesungguhnya dari dalam keluar adalah?
a. Me-ji-ku-hi-bi-ni-u
b. Merah-kuning-hijau
c. Hijau-kuning-Merah
d. U-ni-bi-hi-ku-ji-me
e. apa-apaan-ini!?

06. Dokter memberiku 3 pil, katanya harus diminum setiap setengah jam.
Berapa menit lamanya untuk meminum sampai yang terakhir?
a. 30
b. 60
c. 90
d. 120
e. WTF!

08. Paman datang, ia membawa uang lembar Rp 2000 baru. Aku diberi total Rp 10000 dan aku membaginya 3:2 dengan adikku. Tanpa pikir panjang ia belikan es krim seharga Rp 1500. Berapa kembalian yang ia dapat?
a. Rp 4000
b. Rp 2500
c. Rp 500
d. Rp 0
e. belinya pake duit siapa?

07. Butuh berapa tombol untuk menulis "Indonesia Raya" (tanpa tanda kutip) pada keyboard komputer?
a. 10
d. 11
c. 12
b. 13
e. 14
f. ... (ngeles cara lain, isi titik-titik)

09. Lihat jam gadang! ada berapa jarum jarum penunjuk disana?
a. 1
d. 2
c. 3
b. 4
e. ga tau ah, males!
f. ... (jawaban lain, isi titik-titik)
1+1=2

10. Bagaimana menurut anda tentang penyelesaian soal ini?
a. Sulit
b. Biasa Aja
c. Mudah
d. Benar
e. Salah
f. ... (pendapat lain, isi titik-titik)


========== Akhir Pertanyaan - Good Luck! ==========

1 komentar:

  1. Jawaban:

    01 c. 1
    02 d. 12
    03 d. 50
    04 b. 2
    05 d. U-ni-bi-hi-ku-ji-me
    06 b. 60
    07 c. 12
    08 c. Rp 500
    09 f. 8
    10 d. Benar


    -------- Penjelasan --------


    01. Berapakah ulang tahun yang dimiliki seorang laki-laki biasa?
    c. 1
    Ya, hanya satu. Ulang tahun = tanggal lahir


    02 Terdapat beberapa bulan yang memiliki tanggal 31, berapa banyak yang 28? (masehi)
    d. 12
    Semuanya, di setiap bulan di kalender masehi ada tanggal 28 :)


    03. Pembagian 20 dengan 1/2 dan ditambah 10. Hasilnya adalah?
    d. 50
    Berfikir... 20 : 1/2 = 40 dan 40 + 10 = 50


    04. Ayo ke kebun, ada 6 pohon pisang, kamu ambil saja 2, karena yang 2 sudah layu dan yang sudah berbuah ada 5. Hmm... aku yang belum berbuah saja. Oh tidak! sisanya dicuri tetangga.
    Sisa tandan pisang yang kamu punya adalah?
    b. 2
    baca:"kamu ambil saja 2"


    05. Urutan warna pelangi sesungguhnya dari dalam keluar adalah?
    d. U-ni-bi-hi-ku-ji-me
    Pelangi = 7 warna (Me-ji-ku-hi-bi-ni-u / disepakati secara internasional), kalaupun 3 warna harusnya diawali dengan merah dan diakhiri dengan biru.
    Dari bagian dalam lingkaran menuju keluar, bukan dari luar ke dalam.


    06. Dokter memberiku 3 pil, katanya harus diminum setiap setengah jam.
    Berapa menit lamanya untuk meminum sampai yang terakhir?
    b. 60
    obat pertama sekarang (menit ke 0), obat kedua menit ke 30, dan ketiga / terakhir adalah menit ke 60


    07. Butuh berapa tombol untuk menulis "Indonesia Raya" (tanpa tanda kutip) pada keyboard komputer?
    c. 12
    (perhatikan no soal ditukar)
    tambol yang dibutuhkan:
    [shift], [I], [N], [D], [O], [N], [E], [S], [A], [Space], [R] dan [Y]


    08. Paman datang, ia membawa uang lembar Rp 2000 baru. Aku diberi Rp 10000 dan aku membaginya 3:2 dengan adikku. Tanpa fikir panjang ia belikan es krim seharga Rp 1500. Berapa kembalian yang ia dapat?
    c. Rp 500
    (perhatikan no soal ditukar)
    adik mendapat bagian 2/5 dari Rp 10000, adalah Rp 4000. (ga usah di itung gap apa-apa)
    Ia mungkin membayar dengan selembar uang Rp 2000, atau 2 lembar Rp 1000
    Ga ada kan satuan Rp 4000???


    09. Lihat jam gadang! ada berapa jarum jarum penunjuk disana?
    f. 8
    jam gadang punya 4 muka, setiap muka 2 jarum, hitung sendiri!


    1+1=2

    10. Bagaimana menurut anda tentang penyelesaian soal ini?
    d. Benar
    LIHAT SOALNYA ADA DI ATAS...!!!!


    -------- Akhir Penjelasan --------

    SELAMAT BAGI YANG BERHASIL MENJAWAB DENGAN BENAR

    BalasHapus